Kinerja Penelitian

Penelitian merupakan salah satu tugas dalam Tridarma Perguruan Tinggi yang wajib dilakukan oleh dosen. Halaman ini menampilkan berbagai penelitian yang telah dilaksanakan oleh dosen di Universitas Komputer Indonesia.


2024 2023 2022 2021 2020 2019 2018 2017 2016 2015 2014 2013 2012 2011 2010 2009 2008 2007 2006 2005 2004 2003 2002 2001 2000

Data Penelitian - Tahun 2019

Menampilkan 210 dari 284 data

Klik pada judul penelitian untuk melihat detail data penelitian

ANALYSIS OF HIGH AVAILABILITY ASPECTS OF SDN-IP REACTIVE ROUTING
Peneliti

Angga Friyanto, S.Kom., M.T.

Program Studi

SISTEM INFORMASI - S1

Deskripsi/Abstrak
SDN (Software-Defined Network) is a new paradigm in the world of networks that separates the control plane from the data plane. Over the past few years, SDN network deployment has been difficult because it was isolated from the current IP network. SDN-IP is an ONOS (Open Network Operating System) application that is used to connect SDN networks to external networks using the standard Border Gateway Protocol. The SDN device will be create a path with OpenFlow after receiving a route from an external peering network with BGP speakers on the SDN network. SDN-IP Reactive Routing will calculate and create paths for traffic when receiving ipv4 or ipv6 packets. So with SDN-IP Reactive Routing can make host communication between two SDN Network or SDN Network with the internet network. As a core network that connects autonomous systems to internet network, SDN-IP networks need to pay attention to aspects of redundancy. In this research, SDN-IP Architecture use many OpenFlow Switches that are connected to an external BGP are not sufficiently controlled by one controller because if the controller is down, the forwarding plane will be lost. Multiple controllers and multiple links are required to ensure the system continues to run when the controller or link is broken. The focus of this research is to analyze the High Availability aspects of SDN-IP Reactive Routing. This is done by making multiple onos controllers in one onos cluster system. The testing rocess is carried out on aspects of BGP speakers, ONOS controller and links between components.
INTEGRASI DATABASE JALAN DAN JEMBATAN KABUPATEN SANGGAU
Peneliti

Yasmi Afrizal, S.Kom, M.Kom

Program Studi

SISTEM INFORMASI - S1

Deskripsi/Abstrak
-
THE DUAL-PROTOCOL OF THE INTERNET OF THINGS (IOT) PLATFORM FOR ENVIRONMENT MONITORING SYSTEM
Peneliti

Agus Mulyana, S.Kom, M.T

Program Studi

TEKNIK KOMPUTER - D3

Deskripsi/Abstrak
merupakan sistem untuk memiliki prototkol iot yang tepat, berdasarkan lingkungan perangkat di pasang, sehingga memudahkan sistem terkoneksi dan mengirim/menerima data secara aman dan handal
SOCIETY 5.0: OPTIMIZATION OF SOCIO-TECHNICAL SYSTEM IN POVERTY REDUCTION
Peneliti

Wahyuni, S.Si, M.T Iyan Gustiana, M.Kom Novrini Hasti, S.Si, M.T.

Program Studi

SISTEM INFORMASI - S1

Deskripsi/Abstrak
The purpose of this study is to design a digital platform design as one solution to solving poverty problems that exist in the community with various causes. Poverty is a complex problem caused by multidimensionality. The cause of poverty is not only a problem of economic inequality but also caused by social problems, education, and lack of access to communicate or communication. The methodology used in this research is Sociotechnical System (STS), STS analysis used six attributes, namely goals, people, buildings/infrastructure, technology, culture, and processes/procedures. This approach (STS) analyzes approaches based on social problems and technical problems. The final results of this study created a digital platform design as a public space to capture community participation in order to care and want to share with poor communities in the form of entrepreneurship training groups (UKM). This technology becomes a tool to help in educating society, not a rival of the community in accordance with the principles of society 5.0.
BENEFITS OF E-COMMERCE MARKETING FOR HANDICRAFT WAYANG GOLEK
Peneliti

Iyan Gustiana, M.Kom

Program Studi

SISTEM INFORMASI - S1

Deskripsi/Abstrak
The purpose of this study is to find out the marketing using internet technology or ecommerce web for the business of handicraft puppet show (Wayang Golek). The method used in this study was a qualitative descriptive method by collecting data with the library research method and field research using observation techniques. With content analysis and deductive analysis, this study examines the marketing strategy of the Tokopedia E-Commerce website to market handicraft puppets. The results show that Tokopedia provides easy online business features for the sale of local handicraft products, especially puppet show. Besides that, Tokopedia also provides convenience in transactions, safe and convenient shopping, and easy in product search.
VARIASI BAHASA ANAK PADA MASYARAKAT MULTILINGUAL (STUDI KASUS ANAK USIA 12 TAHUN DI SEBUAH KELUARGA DI KOTA BANDUNG)
Peneliti

Asih Prihandini, S.S., M.Hum

Program Studi

SASTRA INGGRIS - S1

Deskripsi/Abstrak
Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat variasi bahasa pada tuturan anak. Subyek penelitian ini adalah seorang anak, penutur aktif bahasa Indonesia dari sebuah keluarga di kota Bandung, Jawa Barat. Kedua orang tua berasal dari suku Jawa dan suku Sunda yang keduanya memiliki bahasa ibunya masing-masing, yaitu ibu memiliki bahasa ibu bahasa Jawa, sedangkan ayah memiliki bahasa ibu bahasa Sunda. Dalam keseharian, ibu masih sering bertutur dengan bahasa Jawa ketika berbicara dengan keluarganya, demikian juga bapak juga masih mempertahankan bahasa Sundanya ketika bertutur dengan keluarga atau koleganya. Dalam keseharian, anak mengggunakan bahasa Indonesia. Hal ini dilakukan salah satu faktornya adalah karena kedua orangtuanya yang aktif bertutur dengan menggunakan bahasa Indonesia, meski kadang diselingi tuturan dalam bahasa Sunda dan bahasa Inggris. Pemerolehan data dilakukan dengan metode simak libat cakap dan pengamatan. Hasil yang didapatkan adalah bahwa kelima variasi ini muncul dengan latar belakang faktor yang beragam. Variasi dialek mulai digunakan seiring dengan perkembangan usianya yang menuju remaja, sehingga pemerolehan bahasanya sudah mulai menampakkan kekhasannya. Dialek menjadi bagian yang tidak bisa dihindari karena lingkungan penutur yang masih menggunakan bahasa asal yaitu bahasa Sunda meskipun tidak mendominasi tuturannya. Tingkat tuturan yang digunakan masih belum digunakan mengikuti aturan yang berlaku, seperti menggunakan bahasa krama ketika berbicara dengan orang tuanya. Keadaan ini sangat dimungkinkan terjadi karena faktor lingkungan yang tidak mendukung penggunaan tingkat tuturan pada saat bertutur. Ragam bahasa meliputi ragam formal dan informal, sudah dapat dibedakan oleh penutur baik secara sadar maupun tidak. Wujud tutur ditandai dengan bentuk kata dan kalimat yang ringkas atau pendek, yang biasa dipakai pada ragam percakapan, seperti pada bahasa tutur di lingkungan anak. Kebahasaan anak sangat dipengaruhi oleh lingkungan sekitarnya dan bahasa yang dikuasai adalah bahasa yang sering didengar dan diperoleh anak. Faktor ini juga yang menjadi latar belakang penutur menggunakan register untuk alasan tertentu. Beberapa bahasa yang muncul dan digunakan dalam kehidupan sehari-harinya, yaitu bahasa Indonesia, bahasa Sunda, bahasa Inggris dan bahasa Arab menjadikan penutur memiliki kosakata yang banyak dengan masing-masing digunakan sesuai kebutuhannya.
DESIGN OF INFORMATION SYSTEM HUMAN RESOURCE MANAGEMENT
Peneliti

Windi Novianti, SE.,MM

Program Studi

AKUNTANSI - S1

Deskripsi/Abstrak
The purpose of this research is to design an information system for managing human resources in order to make it easier for managers to plan or make decisions. This study used qualitative research methods. The result was to design a web-based human resource management information system that made the management of human resources easier and faster. The human resource management information system allows employees who work outside the office to be able to do attendance remotely and managers can manage data on the attendance of existing employees.
IMPORTANCE OF TECHNOLOGY-BASED ENTREPRENEURSHIP IN THE EDUCATION
Peneliti

Dr. Nungki Heriyati, S.S.,M.A

Program Studi

SASTRA INGGRIS - S1

Deskripsi/Abstrak
-