Strategic Information Moderated By Effectiveness of Management Accounting Information Systems: Business Strategy / Strategy bisnis dalam Efektifitas Sistem Informasi Akuntansi Management dan Implikasinya terhadap Kualitas Informasi Akuntansi Management


Peneliti

Assoc. Prof. Dr. Lilis Puspitawati, S.E., M.Si.,Ak.,CA

Deskripsi/Abstrak

Revolusi industri 4.0 meningkatkan persaingan usaha dan meningkatnya kebutuhan informasi akuntansi untuk pengambilan keputusan strategis. Informasi akuntansi merupakan informasi bersifat finansial dibutuhkan oleh manajer untuk memprediksi dan menentukan kebijakan strategis perusahaan di masa depan, namun kondisi yang terjadi saat ini banyak perusahaan belum mampu menghasilkan informasi akuntansi yang berkualitas yang berdampak pada dihasilkannya kebijakan finansial yang tidak tepat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar strategy bisnis berpengaruh terhadap efektifitas penggunaan software akuntansi dan seberapa besar efektifitas softwre akuntansi berpengaruh terhadap kualitas informasi akuntansi. Populasi dalam penelitian ini adalah 472 pengurus perusahaan BUMN dan jumlah sampel sebanyak 312 pengurus BUMN yang ditentukan dengan teknik simple random sampling. Pengujian data menggunakan model persamaan struktural berbasis kovarian (SEM) dengan software Lisrell. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa Badan Usaha Milik Negara di Indonesia software aplikasi yang efektif berpengaruh terhadap Informasi akuntansi yang berkualitas, serta strategy bisnis perusahaan berpengaruh terhadap efektifitas software akuntansi.

Publikasi

JudulJenisMediaTahun
Strategic Information Moderated By Effectiveness Management Accounting Information Systems: Business Strategy ApproachJurnal Nasional TerakreditasiJurnal Akuntansi
Volume: 25
Nomor: 1
2021

Detail Penelitian

Program Studi: AKUNTANSI - S1
Tingkat:Nasional
Jenis Litabmas:Penelitian Dasar
Skim Litabmas:-
Kategori Bidang Litabmas:Social Sciences
Bidang Litabmas:Information, Computing, and Communication Sciences
Kategori Tujuan Sosial Ekonomi:Manufacturing
Tujuan Sosial Ekonomi:Information and Communcation Services
Kelompok Bidang:Ekonomi
Tahun Usulan:2021
Tahun Pelaksanaan:2021
Tahun Pelaksanaan Ke-:1
Tahun Kegiatan:2021
Lama Kegiatan (dalam tahun):1
Lokasi Kegiatan:Jakarta Bandung