Pemanfaatan ITIL v3 untuk Mengatasi Masalah Layanan TI pada Sistem Terintegrasi di Perguruan Tinggi


Peneliti

Dr. Yeffry Handoko Putra, S.T, M.T

Deskripsi/Abstrak

Permasalahan dalam penerapan suatu layanan berbasis teknologi informasi yang terintegrasi adalah perlunya standar data, kesiapan sistem dalam men-sharing data, ketersediaan sistem, beban pengunaan yang besar, serta keengganan pengguna untuk memanfaatkan sistem baru yang terintegrasi. Pada penelitian akan diusulkan kerangka kerja ITIL (Information Technology Infrastructure Libary) untuk meninjau kembali praktek layananan pada IT Service Management dari suatu sistem layananan terintegrasi yang digunakan di perguruan tinggi. Hasil dari penelitian ini berupa 8 proses management layanan yang harus diprioritaskan untuk menyelesaikan masalah, serta berdasasrkan nilai KPI < 40% terdapat 4 proses manajemen layanan yang harus diperbaiki.

Publikasi

Detail Penelitian

Program Studi: MAGISTER SISTEM INFORMASI - S2
Tingkat:Nasional
Jenis Litabmas:Penelitian Dasar
Skim Litabmas:-
Kategori Bidang Litabmas:Engineering and Technology
Bidang Litabmas:Information, Computing, and Communication Sciences
Kategori Tujuan Sosial Ekonomi:Information and Communication Services
Tujuan Sosial Ekonomi:Information Services (including library)
Kelompok Bidang:-
Tahun Usulan:2017
Tahun Pelaksanaan:2017
Tahun Pelaksanaan Ke-:1
Tahun Kegiatan:2017
Lama Kegiatan (dalam tahun):1
Lokasi Kegiatan:-