VOLTAGE PROTECTOR


Author

Sutono, M.Kom. Mochamad Fajar Wicaksono, S.Kom., M.Kom

Abstrak

Listrik merupakan kebutuhan yang sangat penting, ketersediaan listrik tetap harus selalu ada baik dirumah tangga, perkantoran, tempat-tempat umum ataupun industri. Mekanisme stabilizer dalam menjamin fluktuasi listrik terutama yang berada pada wilayah industri merupakan suatu kebutuhan yang sangat diperlukan untuk menjaga keamanan peralatan listrik akibat terjadinya fluktuasi arus listrik yang sewaktu-waktu dapat terjadi. Komparator OpAmp merupakan suatu komponen aktif elektronika yang dapat difungsikan sebagai pembanding tegangan listrik PLN yang sewaktu-waktu mengalami fluktuasi arus listrik dengan tegangan referensi sehingga dapat mengantisipasi bila sewaktu-waktu terjadinya fluktuasi arus listrik yang secara otomatis dapat menghindari kerusakan peralatan listrik akibat hal tersebut.

Detail Publikasi Jurnal

Penelitian Induk: -
Jenis Publikasi:Jurnal Nasional Tidak Terakreditasi
Jurnal:Majalah Ilmiah UNIKOM
Volume:15
Nomor:1
Tahun:2017
Halaman:79 - 86
P-ISSN:1411-9374
E-ISSN:2527-7030
Penerbit:UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA
Tanggal Terbit:2017-04-14
URL: https://ojs.unikom.ac.id/index.php/jurnal-unikom
DOI: -