Kinerja Penelitian

Penelitian merupakan salah satu tugas dalam Tridarma Perguruan Tinggi yang wajib dilakukan oleh dosen. Halaman ini menampilkan berbagai penelitian yang telah dilaksanakan oleh dosen di Universitas Komputer Indonesia.


2024 2023 2022 2021 2020 2019 2018 2017 2016 2015 2014 2013 2012 2011 2010 2009 2008 2007 2006 2005 2004 2003 2002 2001 2000

Data Penelitian - Tahun 2013

Menampilkan 98 dari 98 data

Klik pada judul penelitian untuk melihat detail data penelitian

DESIGN SM@RT ASSET CAMPUS BSC DENGANPEMODELAN UML
Peneliti

Supriyati, S.E., M.Si., Ak., CA., ASEAN CPA., C.PI., CIAP.

Program Studi

KOMPUTERISASI AKUNTANSI - D3

Deskripsi/Abstrak
-
PKM-K KOSTAN HEWAN FELIX
Peneliti

Supriyati, S.E., M.Si., Ak., CA., ASEAN CPA., C.PI., CIAP.

Program Studi

KOMPUTERISASI AKUNTANSI - D3

Deskripsi/Abstrak
-
PKM-K PERKDEL PISANG
Peneliti

Supriyati, S.E., M.Si., Ak., CA., ASEAN CPA., C.PI., CIAP.

Program Studi

KOMPUTERISASI AKUNTANSI - D3

Deskripsi/Abstrak
-
PKM-K TELUR PUYUH
Peneliti

Supriyati, S.E., M.Si., Ak., CA., ASEAN CPA., C.PI., CIAP.

Program Studi

KOMPUTERISASI AKUNTANSI - D3

Deskripsi/Abstrak
-
ANALISIS BEBAN MENTAL MENGGUNAKAN METODE NATIONAL AERONAUTICS AND SPACE ADMINISTRATION-TASK LOAD INDEX (NASA-TLX) DI PPPTK BMTI DI DEPARTEMEN MESIN
Peneliti

Dr. Henny, S.T, M.T

Program Studi

TEKNIK INDUSTRI - S1

Deskripsi/Abstrak
Ergonomi merupakan sebuah studi tentang aspek-aspek manusia dalam lingkungan kerjanya yang ditinjau secara anatomi, fisiologi, psikologi, engineering, manajemen dan desain atau perancangan. Ergonomi berkenaan pula dengan optimasi, efisiensi, kesehatan, keselamatan dan kenyamanan manusia ditempat bekerja, dirumah dan tempat rekeasi. PPPPTK BMTI merupakan sebuah lembaga pendidikan yang didirikan oleh pemerintah untuk melatih guru dan siswa bidang studi kejuruan. Pada lembaga ini terdapat berbagai macam departemen seperti departemen mesin dan departemen informatika. Para siswa yang melakukan kerja praktek disini akan dibimbing sesuai dengan jurusan yang mereka pilih dan diberikan pekerjaan sesuai jurusan mereka.Metode yang digunakan untuk menyelesaikan masalah ini yaitu menggunakan metode NASA-TLX. NASA-TLX merupakan sebuah metode untuk mengetahui besarnya beban usaha mental yang memberikan gambaran besarnya kebutuhan mental dan perhatian untuk menyelesaikan tugas. Hasil yang diperoleh dari metode NASA-TLX dapat digunakan oleh perusahaan untuk mengetahui beban mental yang dialami oleh tiap devisi sehingga perusahaan bisa mencapai target dan tujuan perusahaan.